Mulai dari suara klik antarmuka yang lirih hingga suara tombol game ditekan yang tegas, efek suara tombol penting untuk menciptakan interaksi memuaskan di aplikasi, game, video, dan antarmuka digital. Koleksi terkurasi ini mencakup berbagai suara tombol taktil, elektronik, dan mekanis, cocok untuk menu, peringatan, konfirmasi, dan banyak lagi.
Tambahkan suara klik dan ketuk yang menarik untuk menu, tombol, atau respons antarmuka ritmis.
Suara menyalakan/mematikan sesuatu, mengubah posisi sakelar, atau mengganti mode, cocok untuk desain antarmuka.
Buat gameplay-mu makin seru dengan ping antarmuka, suara power-up, dan aksi dalam game.
Mencari musik yang bisa melengkapi efek suara tombolmu? Sempurnakan pengalaman interaktif dan game dengan trek yang pas dengan setiap momen, mulai dari pertempuran dan kenaikan level yang menegangkan, hingga layar menu dan kemenangan yang kalem. Jelajahi koleksi musik game bebas royalti kami guna menemukan soundtrack yang pas untuk proyekmu.
Butuh lebih dari sekadar suara tombol? Jelajahi koleksi lengkap efek suara kami, termasuk efek suara peringatan, foley, tekstur ambient, suara antarmuka, dan banyak lagi. Dengan 200.000 lebih efek suara dan variasi, kamu pasti bisa menemukan yang cocok dengan kebutuhanmu.